SOSIALISASI APLIKASI E-CAKRA DAN PENGGUNAAN SIWANI DI LINGKUNGAN PENGADILAN TINGGI BANDUNG
16Agu
Pada hari Kamis (15/8) kemarin, diadakan sosialisasi dari Aplikasi E-CAKRA (Elektronik Capaian Kinerja) dan SIWANI (Sistem Kepegawaian Mandiri). Kedua aplikasi ini merupakan inovasi yang sebelumnya dipersiapkan untuk digunakan di Pengadilan Tinggi Bandung dan sudah masuk ke tahap Beta Test pada periode Agustus 2024.
Lebih Lanjut